3 Fakta Unik Tentang Dele Alli Challenge, Plus Tutorialnya



Mirwaners! Akhir-akhir ini sering kita lihat orang-orang menyusun jari tangannya sehingga menjadi bulat dan di tarok di mata mereka. Kalian sendiri pastinya udah pernah nyoba juga kan? Udah pada tahu belum kalau nama aksi ini dinamai dengan Dele Alli Challenge? Kalau sudah tau, simak berikut ini 3 fakta tentang Dele Alli Challenge yang harus kalian ketahui.


3 Fakta Tentang Dele Alli Challenge


1. Selebrasi Gol 

Dele Alli Challenge adalah merupakan selebrasi goal yang dilakukan oleh Dele Alli, pemain dari Tottenham Hotspur dalam laga perdananya. Selebrasi golnya ke gawang Newcastle United itu, rupanya banyak ditiru oleh para fans sepakbola dan juga rekan satu timnya di Tottenham Hotspurs.

2. Lambang OK

Kalian pada nyadar gak kalau bentuk tangan saat bikin Dele Alli Challenge itu adalah lambang OK. Hal ini merupakan bentuk ungkapkan OK dari Dele Alli karena telah mencetak gol. Sebenarnya lambang OK seperti ini tidak hanya dilakukan oleh Dele Alli, tapi orang-orang lain pada umumnya juga mengungkapkan OK dengan cara demikian, tapi beda nya, Dele Alli meletakkan jari OK nya di mata, sedangkan orang-orang pada umumnya tidak melakukannya seperti itu.

3. Tidak Semua Orang Bisa Melakukan

Dele Alli Challenge ini kelihatan sangat mudah, tapi tidak semua orang bisa melakukannya. Karena kita harus menekukkan tangan dan melakukan beberapa tekukan yang mungkin tidak semua orang bisa lakukan. Salah satunya adalah aku sendiri. Ternyata, apa yang dirasa mudah itu rupanya tidak mudah dilakukan. Saat melakukannya pertama kali, aku gagal. Jadi terpaksa lihat tutorialnya terlebih dahulu. 

Tutorial Dele Alli Challenge

Langkah pertama, bikin lambang ok dengan jari kalian, kemudian tekukkan jari kelingking, jari manis dan jari tengah, tekukkan kebawah jari jempo dan jari telunjuk. Kemudian, angkat lengan kalian dan putar tangan kalian sehingga bulatan jari (labang OK) berada di posisi bawah. Setelah itu, letakkan bulatan hari tersebut dimata. Taraaa… Selamat! Kalian berhasil melakukannya. 

Jadi, itu lah fakta-fakta tentang Dele Alli Challenge yang mungkin kalian pingin tau. Jika kalian memiliki fakta-fakta yang lain, silakan tarok di kolom komentar ya.


Yuk follow untuk mendapatkan info-info terupdate dari Mirwans.com


2 comments

Dele alli challenge kan seperti membuat mata satu. Mata satu kan serupa dengan simbol illuminati. Jatuhnya seperti pemujaan terhadap simbol fremason atau simbol illuminati sendiri. Pemujaan terhadap satanisme. Bukankah tujuan illuminati menyebarkan misi visi nya dan simbol dele alli challenge termasuk dalam simbol mata satu? Bukankah begitu? Atau bukan?

MAsuk akal juga mbak.....

Nama

Aceh,45,Affiliate,1,Artis,8,Asuransi,3,Automotive,19,Axioo Blog Competition,1,Axioo Indonesia,1,Bagan Siapiapi,7,Berita,2,Blogging Tips,6,Cheria Halal Holiday,1,Culinary,42,Culture,9,English Zone,37,Events,33,Fashion,1,Featured,10,Film,9,Finance,31,Fitness,59,Gym,1,Health,6,Hotel,20,I-Sing,10,Info,17,International,20,Kesehatan,13,Lifestyle,110,Lomba,2,Lowongan Kerja,3,Malaysia,11,NTT,13,Pendidikan,18,Percetakan,5,Pesawat,14,PPG SM-3T,16,Property,4,Religi,1,Resep Masak,2,Review,27,Riau,23,Rommentiq,16,Sablon,3,Shopping,8,Singapore,20,Skin Care,1,Smartphone,6,Sponsored,8,Surakarta,1,Techno,38,Technology,7,Timor Leste,1,Tips,43,Transportation,12,Travel,96,Viral,5,Whatever,3,
ltr
item
Mirwan Choky: 3 Fakta Unik Tentang Dele Alli Challenge, Plus Tutorialnya
3 Fakta Unik Tentang Dele Alli Challenge, Plus Tutorialnya
3 Fakta Tentang Dele Alli Challenge, Plus Tutorialnya, Tutorial Dele Alli Challenge, Dele Alli Challenge adalah merupakan selebrasi goal yang dilakukan oleh Dele Alli
https://3.bp.blogspot.com/--B-mwsP0eJs/W3tZs3kmg4I/AAAAAAAAVJA/Ff8FLS8b7egyS0XtNJz95xtAAVpYrhOwwCK4BGAYYCw/s1600/dele%2Ballie%2Bchallenge.jpg
https://3.bp.blogspot.com/--B-mwsP0eJs/W3tZs3kmg4I/AAAAAAAAVJA/Ff8FLS8b7egyS0XtNJz95xtAAVpYrhOwwCK4BGAYYCw/s72-c/dele%2Ballie%2Bchallenge.jpg
Mirwan Choky
https://www.mirwans.com/2018/08/3-fakta-tentang-dele-alli-challenge.html
https://www.mirwans.com/
https://www.mirwans.com/
https://www.mirwans.com/2018/08/3-fakta-tentang-dele-alli-challenge.html
true
6351450605521220399
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All YAKIN SUDAH BACA YANG INI ? LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy